Product Image
Gambar 1 Gambar 2

AgriTronz

Gainz Teknologi Nusantara

AgriTronz merupakan platform sistem smart farming berbasis Internet of Things (IoT) dan manajemen data system menggunakan energy hybrid. Platform Smart farming yang kami bangun merupakan sistem manajemen pengelolaan tanaman dengan memonitoring unsur hara tanah dan kendali penyiraman berbasis Internet of Things (IoT) dan system Manajemen Data terintegrasi konsep Artificial Intellegence System

Sistem AgriTronz rencananya akan dikomersialkan dengan beberapa platform dan fitur yang layak komersial, antara lain :

  • Fitur smart farming system menggunakan energy hybrid memiliki yang dampak signifikan terhadap perubahan iklim yang menyebabkan dampak buruk pada produksi pertanian. Smart farming system yang kami bangun menggunakan energy hybrid memiliki peranan yang signifikan dalam menghadapi gejala perubahan iklim.
  • Fitur Sistem irigasi otomatis berbasis IoT dan manajemen data menggunakan energy hybrid sehingga berdampak pada banyaknya lahan pertanian yang tidak bergantung lagi pada curah hujan saat musim kemarau dan berdampak pada peningkatan produksi.
  • Pengembangan teknologi modern smart farming system menggunakan energy hybrid yang ramah lingkungan dan mudah untuk diadaptasi dapat meningkatkan efektifitas dan efisiensi manajemen pengolahan lahan sehingga berdampak pada peningkatan profit hasil panen.
  • Pengembangan smart farming system menggunakan energy hybrid juga merupakan kontribusi kami dalam program edukasi dan peningkatan kapasitas petani. Hal ini juga akan berdampak pada minat generasi muda untuk bekerja di sektor pertanian semakin meningkat

Spesifikasi teknis:

  • Wi-Fi Alliance
  • Protocols 802.11 b/g/n (HT20)
  • Frequency Range 2.4 GHz – 2.5 GHz (2400 MHz – 2483 MHz)
  • TX Power
  • Rx Sensitivity
  • Antenna PCB Trace, External, IPEX Connector, Ceramic Chip
  • CPU Tensilica L106 32 bit processor
  • Peripheral Interface UART/SDIO/SPI/12C/12S/IR Remote Control
  • Operating Voltage 2.5 V – 3.6 V
  • Operating Current Average value: 80 mA
  • Wi-Fi mode Station/SoftAP/SoftAP+Station
  • Security WPA/WPA2
  • Firmware Upgrade WEP/TKIP/AES
  • Software Development Support Cloud Server Development/Firmware and SDK for fast on chip programming

Category
Agriculture

ASSI
SEKRETARIAT ASIOTI
Jl. Muara No.108, RT.6/RW.2, Tj. Bar., Kec. Jagakarsa, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12530
Telephone : (021)2940-6750
Mobile : (+62)851-7954-3761
Email : iiotforum@gmail.com